Cara Mendapatkan Diamond Mobile Legends (ML) Gratis

2 min read

Diamond Gratis Ml

Asalkata.com – Kalau kamu player mobile legends sejati, mungkin di dalam hati kamu juga masih ada pertanyaan semisal mengenai Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis tanpa top up.

Kalau di benak kamu angan- angan ini serasa tidak mungkin, berarti kamu harus baca ulasan saya kali ini sampai akhir dan cermati karena kamu akan belajar Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis tanpa topn up sama sekali.

Kalau ngomongin Mobile legends, siapa sih yang gak kenal dengan game moba yang satu ini ? Game moba besutan moonton ini sudah mendunia dan bahkan ada turnamen mulai dari MDL ,MPL sampai piala dunia pun sudah di adakan 2 kali di dua tahun terakhir.

Bahkan dari mobile legends sendiri sudah memunculkan ratusan artis esport baik yang sekarang masih main maupun yang sudah pensiun dari esport dan masuk jadi youtuber. Banyak juga tim-tim esport dengan nama-nama yang sangat keren seperti misalnya RRQ,Evos,Alter EGO dan ONIC.

Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis bisa kamu pelajari dengan 7 rincian langkah yang bisa kamu pilih sebagai berikut.

  • Live Streaming di Mobile Legends.
  • Menginstal Aplikasi Penghasil Pulsa dan Voucher Google Play.
  • Mengikuti event game mobile legends.
  • Mengikuti event situs berita esport.
  • Mengikuti youtuber esport.
  • Mengikuti turnamen di mobile legends.
  • Mengikuti event sosial media penyedia Game.

Sekarang mari kita bahas satu – persatu,

Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis

Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis
Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis

Dibawah ini ada 7 Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis yang bisa kamu pilih satu atau bisa di lakukan semua nya.

1. Live Streaming di Mobile Legends

Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis
Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis

Jika kamu suka membagikan gameplay, alangkah baiknya kamu bisa melakukan streaming lewat aplikasi game mobile legends itu sendiri. Di setelan silahkan atur saja opsi live streaming nya.

Jika ada yang memberikan gift maka nantinya bisa di tukar dengan diamond mobilke legends secara gratis. Dan dengan live streaming ini kamu bisa mendapatkan Diamond ML Gratis.

Baca Juga: Kumpulan Nama Mobile Legends Keren

2. Instal Aplikasi dan Game penghasil Pulsa Maupun Voucher Google Play

Aplikasi penghasil uang dan voucher google play di playstore sudah banyak sekali. kamu bisa pilih yang sekiranya tidak scam, misalnya saja appkarma,whafrewards maupun game island king yang baru baru ini sedang viral. Dan masih banyak lagi aplikasi dan game penghasil uang maupun juga situs penghasil uang, kamu bisa cari referensinya di mesin pencari.

Beberapa aplikasi maupun game tersebut bisa menghasilkan saldo voucher google play maupun pulsa serta uang yang bisa kamu saldokan ke diamond mobile legends.

3. Mengikuti Event Game Mobile Legends

Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis
Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis

Banyak event di game mobile legends yang bisa ngasilin diamond bahkan sampai ribuan. Untuk tahu berbagai event , login di game dan lihat di bagian events. Atau bisa juga cek di website resminya moonton. Biasanya banyak kode voucher dan give away.

4. Mengikuti Events Berita Esport

banyak sekali majalah dan media esport yang menyediakan gift away, dan rata-rata memberikan give away berupa diamond. Apalagi dengan events mobile legends, mengingat game moba buatan moonton ini sudah di mainkan jutaan orang dari seluruh belahan dunia.

Salah satu media berita esport misalnya esportku yang selalu memberikan give away berupa diamond.

5. Mengikuti Youtuber Esport

Banyak pemain esport dan youtuber gaming terutama mobile legends yang kadang memberikan diamonds dan berbagai aksesoris game berupa hero dan skin mobile legends.

Misalnya saja para pemain esport yang juga sebagai youtuber atgau misalnya youtuber yang selalu give away seputar mobile legends seperti jess no limit.

7. Mengikuti Turnamen di Mobile legends

Mobile legends juga mengadakan berbagai turnament yang biasanya juga menghadiahkan pesertanya berupa diamond, bahkan bisa sampai ribuan diamond.

Selain itu bisa juga dengan membentuk sebuah tim maupun squad, biasanya juga ada turnamen mobile legends di daerah-daerah yang diadakan personal oleh sponsor.

8. Mengikuti Event Sosial Media dari Penyedia Game

Setiap produk baik game dan aplikasi biasanya menggunakan sosial media untuk meningkatkan personal branding. Salah satunya dengan mengadakan event baik diskon maupun give away. Mobile legends juga mempunyai media sosial yang bisa kamu ikuti untuk bisa mendapatkan kesempatan give away diamond.

Sekian Cara Mendapatkan Diamond ML Gratis tanpa top up dan tanpa mengeluarkan uang sepeserpun dari kantong kamu. Semoga bermanfaat !

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *